PENERBIT PUSAT PENGEMBANGAN PENDIDIKAN DAN PENELITIAN INDONESIA (P4I)
(PENERBIT P4I)
Buku ini membahas terkait banyak hal yang berhubungan dengan kelautan dan perikanan. Seperti budidaya udang vaname, udang galah, udang windu, dan beberapa perikanan lainnya. Dalam buku ini juga dikenalkan terkait teknologi cara efektif dalam budidaya perikanan baik perikanan air laut maupun air tawar. Harapannya buku ini dapat dijadikan sebagai bahan referensi dan bacaan yang bermanfaat.