Buku Pembuatan Pupuk Organik ini berisikan materi-materi pokok pembelajaran yang terdiri dari 5 materi pokok untuk memberikan pemahaman yang utuh kepada pembaca diklat tentang bagaimana cara Pembuatan Pupuk Organik padat yang baik dan benar. Konsep-konsep yang harus pembaca pahami, dapat dirumuskan ke dalam 5 pokok materi berikut:
1. Merancang Instalasi Kompos.
2. Mengolah Limbah Padat Ternak.
3. Teknik Mengolah dan Standar Mutu Kompos .
4. Pengemasan.
5. Analisa Usaha Tani.
Kompetensi yang ingin dicapai adalah pembaca mampu membuat pupuk organik dengan baik dan benar.
Judul :Menambah Income dari Pupuk Organik
Penulis : Catur Puryanto
ISBN :Proses
Harga :Rp70000
Ukuran : B5 69 Hal